DISCLAIMER

This research report is prepared by PT MINNA PADI INVESTAMA Tbk for information purposes only and are not to be used or considered as an offer or the solicitation of an offer to sell or to buy or subscribe for securities or other financial instruments. The report has been prepared without regard to individual financial circumstance, need or objective of person to receive it. The securities discussed in this report may not be suitable for all investors. The appropriateness of any particular investment or strategy whether opined on or referred to in this report or otherwise will depend on an investor’s individual circumstance and objective and should be independently evaluated and confirmed by such investor, and, if appropriate, with his professional advisers independently before adoption or implementation (either as is or varied).

Jumat, 08 Juni 2012

Bank Bumi Arta bagi dividen Rp 4,65 per saham


JAKARTA. PT Bank Bumi Arta Tbk (BNBA) akan membayarkan dividen tunai senilai Rp 4,65 per saham. Pembagian dividen ini sudah mendapat persetujuan Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) BNBA yang digelar hari ini (8/6).

Presiden Direktur BNBA Wikan Aryono menyebut, total dividen yang akan dibagikan kepada pemegang saham mencapai Rp 10,74 miliar. Jumlah tersebut setara 25% dari laba bersih tahun 2011. Sebagai catatan, laba bersih perusahaan di tahun lalu sebesar Rp 42,62 triliun.

Rencananya dividen ini akan dibayarkan pada 4 Juli nanti.

RUPST kali ini juga menyetujui kinerja keuangan BNBA 2011. Wikan menilai kinerja perseroannya telah menunjukkan hasil yang memuaskan. "Target-target keuangan dan non keuangan yang ditetapkan dalam rencana bisnis sebagian besar telah tercapai dengan baik, bahkan melebihi target sebelumnya," tutur Wikan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar